Layanan dan Fasilitas

Layanan

Sirkulasi

  1. Melayani registrasi keanggotaan, peminjaman dan pengembalian buku, perpanjangan buku, serta pengeluaran Surat Keterangan Bebas Pinjam Pustaka.
  2. Peminjaman buku
  3. Pengembalian buku
  4. Perpanjangan buku

Administrasi

  1. Pengeluaran Surat Keterangan Bebas Perpustakaan
  2. Surat Keterangan Bebas Perpustakaan digunakan sebagai syarat yudisium, pengisian KRS, dan Wisuda
  3. Syarat pengambilan kartu bebas perpustakaan maksimal H-3 sebelum yudisium, dengan membawa KTM

Layanan Rujukan

  1. Membantu pemustaka dalam penelusuran OPAC

Program Information Literacy

  1. Melayani permohonan penelusuruan online journal, cara penelusuran efektif, yang membantu meningkatkan informasi pemustaka

Layanan lain :

Perpustakaan STIKES Telogorejo tergabung dalam Forum Kerjasama yaitu :

  1. Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia Jawa Tengah
  2. Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia Jawa Tengah
  3. Forum Jasapusperti

Untuk dapat memanfaatkan fasilitas perpustakaan yang tergabung dalam forum tsb, saudara dapat mendaftar di Perpustakaan STIKES Telogorejo Semarang

Fasilitas

Untuk mengoptimalkan layanan, Perpustakaan STIKES Telogorejo dilengkapi dengan fasilitas sebagai berikut :

  1. OPAC (Online Public Access Catalog)
  2. Akses Internet